10 Kesalahan Dalam Mendidik Anak Menurut Islam

Diposting 7:02 PM dengan kategori: Tips dan Trik

10 Kesalahan Dalam Mendidik Anak Menurut Islam – Orang tua yang baik adalah orang tua yang selalu berusaha untuk mendidik anak mereka agar menjadi anak yang soleh, beriman dan berakhlak mulia. Cara mendidik anak yang salah dapat berakibat buruk pada pembentukan karakter anak, meskipun ada faktor lain diluar keluarga yang dapat mempengaruhi perkembangan mereka.

mendidik-anak

Menurut Islam tugas memelihara anak kita agar menjadi anak yang beriman adalah wajib, seperti yang tercantum dalam Firman Allah Dalam Quran Surah At Tahrim ayat 6, dengan terjemahan: 

" Wahai orang-orang beriman! Peliharalah diri kamu dan keluarga kamu dari api neraka yang bahan bakarnya terdiri dari manusia dan batu...".

Ada beberapa kesalahan yang harus kita hindari dalam mendidik anak menurut islam agar anak dapat tumbuh dan berkembang menjadi anak yang beriman, soleh dan berakhlak mulia. Berikut 10 kesalahan orang tua dalam mendidik anak-anak mereka menurut islam.

1. Memberi didikan yang tidak seimbang
Tidak seimbang antara didikan jasmani (fisik), rohani (keagamaan) dan keilmuan. Saat ini banyak orang tua yang lebih mementingkan pendidikan ilmu (misalnya matematika, ipa, bahasa inggris, dll) dari pada pendidikan keagamaan.

2. Menegur anak secara negatif
Mengeluarkan kata-kata kasar dan makian kepada anak-anak saat kita marah karena kesalahan yang diperbuat anak. Janganlah kita membandingkan anak kita dengan saudaranya atau anak orang lain.

3. Tidak tegas dalam mendidik anak
Tidak menjadwalkan kegiatan harian yang positif bagi anak dan terlalu memfokuskan anak-anak kepada sesuatu aktivitas saja tanpa memperhatikan perasaan mereka.

4. Kurang mengawasi acara TV ataupun video yang ditonton anak.
Pengawasan terhadap apa yang ditonton anak sangat penting, kerena saat ini banyak acara TV menonjolkan akhlak yang kurang baik, seperti pergaulan bebas, pakaian yang tidak sesuai kaidah agama dan perbuatan yang tidak pantas ditonton anak-anak.

5. Tidak mengajarkan kebiasaan yang baik di rumah 
Tidak pernah mengajar anak untuk memberi dan membalas salam, makan bersama, solat berjemaah, beribadah bersama-sama, dan sebagainya. 

6. Kurang memberi sentuhan kepada semua anak.
Rasulullah sering membelai cucu-cucunya dan mencium mereka. Diriwayatkan oleh Aisyah r.a.:
Pada suatu hari Rasulullah SAW mencium Al-Hassan atau Al Hussien bin Ali r.a. Ketika itu Agra' bin Habis At-Tamimiy sedang berada di rumah baginda. Berkata Agra' : "Ya Rasulullah! Aku mempunyai sepuluh orang anak, tetapi aku belum pernah mencium seorang pun dari mereka." Rasulullah melihat kepada Agra' kemudian berkata : "Siapa yang tidak mengasihi tidak akan dikasihi."-(Maksud Al-Hadith Riwayat Bukhari dan Muslim)
7. Terlalu bergantung kepada pembantu rumah untuk mendidik anak-anak.
Sebagai orang tua kitalah yang akan ditanyakan mengenai anak-anak kiata di akhirat kelak. Oleh karena itu menjadi kepentingan kita untuk berusaha memastikan anak-anak terdidik dengan didikan Islam.

8. Bertengkar di depan anak-anak.
Ini akan menyebabkan anak-anak tertekan dan membenci salah seorang dari ibu bapaknya.

9. Penampilan diri yang kurang baik dan kurang pantas.
Orang tua tidak menunjukkan cara berpakaian yang pantas dan yang sesuai syariat bila berada di rumah, yaitu berpakaian yang tidak rapih dan seksi di hadapan anak-anak.

10. Membiarkan orang yang tidak baik sikap dan perbuatannya masuk ke dalam rumah kita, balk dari kalangan sahabat sendiri ataupun sahabat anak-anak.
Hal ini akan memberikan contoh yang tidak baik kepada anak-anak.

Demikianlah 10 Kesalahan Dalam Mendidik Anak Menurut Islam yang patut kita hindari sebagai orang tua yang berkewajiban mendidik anak kita menjadi anak yang beriman, soleh dan berakhlak mulia. Semoga artikel ini dapat menjadi tips yang berguna bagi Anda semua. Sekian dan terima kasih.

Write your comment here:

11 Comment for "10 Kesalahan Dalam Mendidik Anak Menurut Islam"
Keluarga Islamsaid...
October 14, 2013 at 7:49 PM

Thanks, article yg sangat bagus :)
manajemenkeluargaislam.blogspot.com


Unknownsaid...
March 15, 2014 at 4:18 PM

Salam, bagus sekali, semoga banyak umat islam tercerahkan dgn baca artikle ini..


Abdul Hakimsaid...
April 10, 2015 at 9:40 PM

sangat bagus artikelnya, mas admin coba bikin artikel tentang solusi mengatasi anak yang gak mau ngaji atau bandel dong..kan rata-rata anak-anak sekarang males ngaji


bajumuslimanak1234.blogspot.com


Kohakusaid...
July 9, 2015 at 2:55 PM

lingkungan juga tontonan sangat berpengaruh bagi perkembangan kepribadian anak juga kan, ya?

oleh karena itu kami juga fokus untuk menghindari tontonan yang bisa mengkontaminasi anak-anak kita sebagai berikut ^_^ :

STOP ANAK MENONTON SINETRON!

PAKET FLASDISK TOSHIBA
8 GB VIDEO ANAK MUSLIM
=======================
Lebih gampang kan Dapat flasdisk baru + 200 lebih video Pendidikan anak muslim. Tunggu apalagi hanya 150rb..
FD original toshiba 8GB

---------------------------------------------
01. FILM KARTUN TANAH LIAT BIOGRAFI RASULULLAH SAW
Eps. 1 Tahun Gajah, Penggalian Sumur Zam-Zam
Eps. 2 Tahun Gajah, Abrahah dan Penyerangan Ka’bah
Eps. 3 Hijrahnya Rasulullah ke Yastrib
Eps. 4 Perubahan Arah Kiblat Dalam Sholat
Eps. 5 Pesan Rasulullah Kepada Para Raja dan Pemimpin
Eps. 6 Jawaban Para Raja Atas Pesan-Pesan Rasulullah
Eps. 7 Jujur dan Dapat Dipercaya
Eps. 8 Kejayaan Rasulullah
Eps. 9 Ibadah Haji Terakhir (Ritual Ibadah Haji)
Eps.10 Ibadah Haji Terakhir (Pidato Perpisahan)

02. FILM KARTUN TANAH LIAT QISHASH AL-ANBIYA’ 1
01.Nabi Adam AS
02.Nabi Nuh AS
03.Nabi Hud AS
04.Nabi Shaleh AS
05.Nabi Ibrahim AS
06.Nabi Ismail AS
07.Nabi Ya’qub AS
08.Nabi Yusuf AS
09.Nabi Ayyub AS
10.Nabi Syu’aib AS
11.Nabi Muhammad SAW
12.Hajar Aswad

03. FILM KARTUN TANAH LIAT QISHASH AL-ANBIYA’ 2
13.Nabi Yunus AS 1
14.Nabi Yunus AS 2
15.Nabi Musa AS
16.Nabi Uzair AS
17.Nabi Daud AS
18.Nabi Isa AS
19.Nabi Sulaiman AS 1
20.Nabi Sulaiman AS 2
21.Nabi Zakaria AS dan Yahya AS
22.Nabi Muhammad SAW
23.Gua Tsur 1
24.Gua Tsur 2

04. FILM KARTUN TANAH LIAT CERITA DARI ALQUR’AN

05. VIDEO SYAMIL & DODO

06. VIDEO ANIMASI INTISARI HADITS
Akhlak Yang Baik, Berjabat Tangan, dan Jangan Sombong
Bahaya Lisan dan Pemimpin Yang Bertanggung Jawab
Jangan Tergesa-Gesa, Memutuskan Tali Silaturrahim, dan Menunjukkan Kebaikan
Kebersihan, Senyum, dan Jangan Marah
Malu Sebagian Dari Iman dan Menggosok Gigi
Memberi Lebih Baik Daripada Meminta, Sholat, dan Surga di Bawah Telapak Kaki Ibu
Mengutamakan Kejujuran dan Menyingkirkan Duri Dari Jalanan Adalah Sedekah
Menyayangi Makhluk, Ikhlas dan Dermawan
Niat dan Syirik
Tanah Air, Lingkungan, dan Ilmu


07. VIDEO ANIMASI MENAKLUKKAN SETAN MELALUI DO’A
Do’a Keluar Rumah
Do’a Makan
Do’a Mandi
Do’a Masuk Pasar
Do’a Melihat Pemandangan Indah
Do’a Memakai Baju
Do’a Naik Kendaraan
Do’a Saat Ada Petir
Do’a Saat Turun Hujan
Do’a Tidur
Do’a Untuk Orang Tua


08. DAUD AS MELAWAN JALUT

09. BERKELAHI DENGAN SETAN

10. KELEMBUTAN HATI SANG KHALIFAH

11. SURGA DI BAWAH TELAPAK KAKI IBU

12. FILM ANIMASI JEJAK-JEJAK NABI IBRAHIM (ASAL-USUL HAJI)
Air Zam-Zam
Hajar Aswad
Jumrah
Ka’bah
Kalender Hijriyah
Kiblat

13. VIDEO ANIMASI KUMPULAN DO’A-DO’A ANAK MUSLIM
Kumpulan Do’a-Do’a Anak Muslim 1
Kumpulan Do’a-Do’a Anak Muslim 2

14. CERITA DAHSYAT 25 NABI DAN RASUL


15. KEMENANGAN SETAN KARENA LALAI BERDOA

16. PERSAUDARAAN DI MEDAN PERANG

17. NABI YUSUF AS (PEMIMPIN YANG PEMAAF)

18. KEADILAN NABI SULAIMAN AS

19. BELAJAR BERDOA BERSAMA DIVA
Doa Masuk dan Keluar Rumah
Doa Masuk Kamar Mandi
Doa Sebelum Belajar
Doa Sebelum dan Sesudah Makan
Doa Sebelum Tidur dan Bangun Tidur
Doa untuk Orang Tua

20. VIDEO AQIL STORY

21. VIDEO ANIMASI MENGENAL HURUF HIJAIYAH
A-Ba-Ta-Tsa-Ja
Ha-Ho-Da-Dza-Ro
Za-Sa-Sya-So-Do
To-Zo-Ain-Gho-Fa
05. Ko-Ka-La-Ma-Na
Wa-Ha-Lam Alif-Hamzah-Ya

22. TAJWID CERIA ANAK SHOLEH
Tajwid Ceria Anak Sholeh 1
Tajwid Ceria Anak Sholeh 2

23. VIDEO ADAB DOA DAN HADIST

24. VIDEO LAGU & DRAMA ANAK MUSLIM

25. JUZ AMMA ANAK-ANAK PART 1

26. JUZ AMMA ANAK-ANAK PART 2

27. VIDEO ANIMASI SABDA – SABDA RASULULLAH


28. VIDEO TUNTUNAN SHALAT 3D

29. VIDEO PEDOMAN UMRAH 3D

30. MENGENAL IBADAH HAJI

31. KONTEMPLASI MEREBUT MASA DEPAN

31. KEAJAIBAN AZAN

Pemesanan:
Mister Kabayan
081290278974


Unknownsaid...
October 5, 2015 at 12:15 AM

Perkongsian ilmu yg sangat bermanfaat


WQA INDONESIAsaid...
October 22, 2015 at 2:56 AM

DN

Artikelnya baguuuus bgt

Training Auditor


Anonymoussaid...
November 3, 2015 at 8:53 PM

Susahnya mendidik anak di jaman yg sudah serba digital ini, susah di ajak ngaji :(

http://www.sertifikasi-iso-9001.blogspot.com

Sertifikasi ISO 9001


Unknownsaid...
April 11, 2016 at 7:21 AM

terimkasih artikelnya sangat bagus
Kami menjual alat untuk mempermudah menghafal al qur'an sedari dini dengan mendengarkan lantunan ayat suci al qur'an berulang-ulang sesuai qori' yang cocok untuk anak-anak dan tersedia pula metode talaqi. untuk lebih jelasnya silahkan klik disini


Anonymoussaid...
September 12, 2016 at 12:01 AM

Bagus arttikelnya, terimakasih postingannya, semoga jadi amal buat penulis, aamiin.


james dhorsaid...
April 2, 2017 at 7:10 AM

Judi Sakong
Agen Sakong
Bandar Sakong
Agen Sakong Online

Kumpulan Agen Online


Trik Jitu Sakong

Trik Jackpot Sakong
Tips Jitu Sakong
Cara Menang Sakong


Unknownsaid...
April 15, 2017 at 6:56 AM

infonya menarik banget
kalian bisa kunjungi artikel info judi di Taktik Game Samgong QDewi


Post a Comment